MEMBANGUN DESA DENGAN TEKNOLOGI INFORMASI UNTUK MENUJU MASYARAKAT DESA MELEK IT

Artikel

Visi dan Misi

24 Agustus 2016 17:48:28  Administrator  182 Kali Dibaca 

VISI DAN MISI DESA TAJUNGWIDORO

KECAMATAN BUNGAH KABUPATEN GRESIK

 

VISI

"GOTONG ROYONG"

 

"MEMBANGUN DESA TAJUNGWIDORO YANG BERKUALITAS DILANDASI IMAN TAQWA,JUJUR,ADIL,SEJAHTERA,BERBUDAYA,DAN BERAKHLAK MULIA"

 

MISI

  1. Mewujudkan Pemerintah Desa yang Jujur dan Berwibawa dengan Pengambilan Keputusan yang Cepat dan Tepat.
  2. Mengedepankan Kejujuran dan Musyawarah Mufakat dalam Kehidupan Sehari-hari Baik dengan Pemerintah Maupun dengan Masyarakat Desa.
  3. Meningkatkan Profisionalitas dan Mengaktifkan Seluruh Perangkat Desa.
  4. Mewujudkan Sarana dan Prasarana Desa yang Memadai.
  5. Mewujudkan Perekonomian Dan Kesejahteraan Warga Desa.
  6. Meningkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat Desa secara Maksimal.
  7. Meningkatkan Kehidupan Desa Secara dinamis Dalam Segi Keagamaan dan Kebudayaan.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Statistik Penduduk

Agenda

Sinergi Program

Aparatur Desa

Back Next

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Wilayah Desa

Lokasi Kantor Desa


Kantor Desa
Alamat : KOMPLEK SDN TAJUNGWIDORO BUNGAH 61152
Desa : Tajungwidoro
Kecamatan : Bungah
Kabupaten : Gresik
Kodepos : 61152
Telepon : 082244614254
Email : pemerintahantajungwidoro@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:33
    Kemarin:85
    Total Pengunjung:30.084
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:10.90.250.4
    Browser:Mozilla 5.0